Ujian Ujian Proposal Disertasi (Komprehensif) a.n. Sukamto dengan judul Disertasi : Sistem Deteksi Preeklampsi dan Rekomendasinya pada Jaringan Cognitive Internet of Things (IoT) Menggunakan Machine Learning dan Human In the Loop, akan diselenggarakan secara daring pada tanggal 31 Agustus 2021 pada jam 13.00 WIB melalui MS Teams dengan kode : x6u94wo.